Perhatian dan Ketentuan Peserta TRY OUT STSN 2013
Setiap peserta TRY OUT STSN 2013 wajib memperhatikan ketentuan sebagai berikut :
1. Pakaian yang digunakan
Laki-laki : Pakaian bebas rapi namun wajib berkerah dan menggunakan celana panjang bahan.
Perempuan : Pakaian bebas rapi dan menggunakan rok atau celana panjang bahan.
*) wajib menggunakan sepatu bagi yang laki-laki dan diperbolehkan menggunakan sepatu sendal bagi yang perempuan
2. Membawa struk bukti pembayaran dari bank apabila pembayaran administrasi melalui transfer.
3. Membawa ATK dan papan jalan.
4. Diperkenankan membawa makanan atau minuman sendiri walaupun nanti sudah disediakan panitia.
5. Setiap peserta Try Out STSN 2013 wajib mematuhi segala ketentuan dan peraturan dari panitia Try Out STSN 2013.
5. Setiap peserta Try Out STSN 2013 wajib mematuhi segala ketentuan dan peraturan dari panitia Try Out STSN 2013.
No comments:
Post a Comment